PENDIDIKAN
AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI
(KISI-KISI
STS)
IDENTITAS
Hari / Tanggal : Jumat
/ 01 Maret 2024
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas : 7 (Tujuh) A, B, C dan D
Fase :
D
Elemen Mapel : Sumatif Tengah Semester Genap
Kisi-Kisi
BAB 6 : ALAM SEMESTA
SEBAGAI TANDA KEKUASAAN ALLAH SWT.
·
Mampu membacaan Q.S.
al-Anbiyā’/21: 30 dan Q.S. al-A’rāf/7: 54.
·
Mampu menghafal Q.S.
al-Anbiyā’/21: 30 dan Q.S. al-A’rāf/7: 54.
·
Mampu memahami
Kandungan Q.S. al-Anbiyā’/21: 30 dan Q.S. al-A’rāf/7: 54.
·
Mampu memahami Pesan
Nabi Muhammad Saw. tentang Menguasai Ilmu Pengetahuan.
·
MAmpu mengetahui
Nilai-Nilai yang Dapat Dipetik pada Penciptaan dan Pengaturan Alam Semesta
BAB 7 : MAWAS DIRI
DAN INTROSPEKSI DALAM MENJALANI KEHIDUPAN
·
Melalui pembelajaran
inquiry, peserta didik dapat menghubungkan fungsi iman kepada malaikat dengan
aktivitas kehidupan.
·
Melalui pembelajaran
jigsaw, peserta didik dapat menunjukkan cara menumbuhkan karakter positif
sehingga tertanam dorongan untuk beramal baik dan menjauhi amal yang buruk.
·
Melalui pembelajaran
berbasis produk, peserta didik dapat membuat infografis mengenai tugas para
malaikat dengan canva atau piktochart dengan benar.
2 komentar:
Kirana 7D
Kirana 7D
Posting Komentar